Mengatur Limit Bandwidth Siang dan Malam di Windows 7

Tutorial dari adamonline.web.id yang saya tulis di blog ini, hanya sebagai bahan referensi saya.. mungkin jika bagi anda bermanfa'at, bisa di manfa'atkan juga. berikut tutorialnya...

Banyak cara gimana me limit bandwidth berdasarkan siang dan malam, ini adalah cara gampangnya.

Saya gunakan Simple Queue, Script dan Scheduler.

Andaikan kita punya jaringan 192.168.1.0/24 dan mau dilimit berdasarkan siang dan malam hari. Network 192.168.1.0/24
Bandwidth = 06:00am – 18:00pm – 1Mbps.
Bandwidth = 18:00pm – 06:00am – 2Mbps.

Buat 2 Simple Queue untuk jaringan LAN yg sama dengan beda bandwidth.

1 /queue simple #name=”Siang” target-addresses=192.168.1.0/24 dst-address

=0.0.0.0/0 interface= parent=none direction=both priority=8 queue=default

-small/default-small limit-at=512k/512k max-limit=1M/1M total-queue=default

-small  #name=”Malam” target-addresses=192.168.1.0/24 dst-address=0.0.0.0/0

 interface= parent=none direction=both priority=8 queue=default-small/default

-small limit-at=1M/1M max-limit=2M/2M total-queue=default-small
 Sekarang, buat script nya:
1/system script #name=”Siang” source=/queue simple enable Siang; /queue 

simple disable Malam #name=”Malam” source=/queue simple enable Malam; /queue 

simple disable Siang
Jika script yang diberi nama “Siang” dieksekusi, script tersebut akan mengenable simple queue yang diberi nama “Siang dan mendisable simple queue “Malam”
Untuk script yang malam adalah sebaliknya. 

SEMOGA INI BERMANFAAT, SOBAT TIDAK PERLU BERKOMENTAR

Cukup LIKE dan SHARE Ke Teman Yang Lain Melalui Media Sosial


Terima kasih atas kunjungannya. Mencantumkan LINK sebagai sumber referensi itu hak Anda sepenuhnya. 


Mengatur Limit Bandwidth Siang dan Malam di Windows 7 Mengatur Limit Bandwidth Siang dan Malam di Windows 7 Reviewed by Khalifah on March 03, 2016 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.